Keterwakilan populasi oleh sampel dalam penelitian merupakan syarat penting untuk suatu generalisasi atau inferensi. Pada dasarnya semakin homogen nilai variabel yang diteliti, semakin kecil sampel yang dibutuhkan, sebaliknya semakin heterogen nilai variabel yang diteliti, semakin besar sampel yang dibutuhkan.
Di samping keterwakilan populasi (kerepresentatifan), hal lain yang perlu dipertimbangkan dalam menentukan besar sampel adalah keperluan analisis. Beberapa analisis atau uji statistik memerlukan persyaratan besar sampel minimal tertentu dalam penggunaannya.
Dalam makalah ini akan dibahas penentuan besar sampel dengan tujuan dapat mewakili populasi.
Beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam penghitungan besar sampel adalah :
BACA DOKUMENTNYA DALAM BENTUK WORD DIBAWAH INI
Tidak ada komentar:
Posting Komentar